Suara Burung Gereja Cililin Cucak Jenggot
Suara tembakan burung masteran ini memang dahsyat. Karena selain keindahnya saat dibawakan oleh burung maskot jagoan kita, juga suara tembakan ini bisa jadi ciri khas dan andalan 'punch' kicauan saat beradu di lapangan.
Memang berat untuk bisa dibawakan burung sebagai lagu kunciannya. Namun jika kita rajin dan ulet dalam memasternya tentu juga akan membawa hasil yang memuaskan. Burung kicauan (apa saja burungnya) terkenal cerdas dan mampu menirukan suara burung di sekitarnya. Maka tak salah kalau kita juga rajin memperdengarkan masteran suara burung Gereja Cililin Cak Jenggot ini kepada momongan kesayangan kita. Selamat mencoba.
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Download Suara Gereja Cililin Cucak Jenggot"
Posting Komentar